Minggu, 07 Desember 2008

Hampir setahun kita bersama. menjalani kehidupan ini bersama2 shobat.dengan penuh suka dan cita. ketika cobaan itu datang, ketika engkau mulai sakit, akupun merasakan sakit itu.terlebih ketika kau putuskan untuk cuti karena sudah tidak sanggup berangkat ke kampus. waktu itu hanya untaian doa yang selalu mengucur di setiap akhir sholatku untuk kesembuhanmu.agar kita bisa bersama lagi...berangkat kuliah melawan panasny terik matahari kota Surabaya yang menurutmu sangat panas.aku masih ingat, tempat...

Kamis, 27 November 2008

Alhamdulillah puji syukur kehadirat Allah swt..Akhirnya Kluarga Besar Santri Depag (kaSSande) Unair punya anggota keluarga baru..Gag tangung-tanggung 50 orang masuk menjadi anggota baru keluarga ini..Berasal dari background pendidikan yang sama tapi berasal dari ribuan kota yang berbeda-beda..Meskipun beda asal,, kami tetap mempunyai visi dan misi yang sama yaitu mencerdaskan generasi muda bangsa ini terutama bagi yang berlatar belakang Santri..Dengan bertambahnya amunisi ini, kami sangat berharap...

Senin, 17 November 2008

Keluarga Besar Santri Depag Unair, Kamis (30/10) melakukan kunjungan ke sekretariat Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas Airlangga (BEM Unair). Sebanyak lima orang pengurus KaSSanDe / CSS MoRA Unair bertamu ke sekretariat BEM dan disambut ramah oleh Presiden BEM Unair, Adri Suyanto. Presiden BEM Unair yang sering muncul sebagai motivator di berbagai acara baik di lingkungan Unair maupun di luar Unair...

Rabu, 24 September 2008

Hari ini terasa panas sekali. Apalagi kalau sedang berdesak-desakan di pasar tradisional seperti ini. Panasnya bahkan terasa berkali lipat. Hari ini aku sedang mencari sesuatu buat bapak. Sesuatu yang spesial buatnya. Besok lusa, bapak berulang tahun. Sudah lama aku tidak merayakan ulang tahunnya. Bahkan, ketemu saja aku tidak pernah. Semua ini karena aku merantau ke kota lain.Ah, aku jadi teringat peristiwa itu…"Buat apa tho kuliah iku? Bapak yo ora duwe dhuwit, Le, buat bayar. Toh, di rumah ada...

Minggu, 11 Mei 2008

From day to day, going reciting the Al-Qur'an and Al-HadithDeepening  wisdom by elaborating and analyzing the substancesWithout feeling  tired and exhaustedThe duties have to be accomplished and reached Nowadays, They come here They are brand -new students that come from Pesantren. They have bravery, spirit, and force to deal with diverse challengesThey don't inherit  the highly developed  sciences from their  teachersHowever, the teachers instill them the massive desire...
KaSSanDe UnairTemen-temen mungkin bertanya-tanya saat membaca halaman depan buletin ini, apa sih CSS Regional III? apa sih KaSSanDe Unair? Oke, sekarang kami akan coba menjelaskan tentang dua hal tersebut di atas plus sedikit informasi tentang Unair.Keluarga Besar Santri Depag UNAIR atau yang lebih sering disebut KaSSanDe UNAIR adalah organisasi yang dibentuk oleh temen-temen penerima Beasiswa Santri Berprestasi Departemen Agama RI di Universitas Airlangga. Organisasi ini dibentuk disela-sela kegiatan...

Sabtu, 10 Mei 2008

Selamat datang di blog KaSSanDeniards!Blog ini adalah blog milik temen-temen program Beasiswa Santri Berprestasi Departemen Agama RI yang di Universitas Airlangga Surabaya.Apa itu KaSSanDe Unair?KaSSanDe Unair atau Keluarga Santri Depag Unair adalah kumpulan temen-temen yang ikut program Beasiswa Santri Berprestasi Departemen Agama RI yang di Universitas Airlangga Surabaya. Untuk saat ini organisasi ini diketuai oleh Sdr. Agus Salim (Fak. Psikologi Unair). Beranggotakan 33 orang dengan rincian 21...